Kader PKK Desa Sinar Laga Gotong Royong Bersama Pak Kades Bersihkan Lingkungan Balai Desa
TRIBUNDESANEWS.COM Kader PKK Desa Sinar Laga, Kecamatan Tanjung Raya, Kabupaten Mesuji, melakukan giat gotong royong di lingkungan Balai Desa dan tempat pertanian Cabe program Ketahan Pangan, dalam kegiatan ini yang dipandu langsung oleh Kepala Desa Sinar Laga bpk Samiron “, Sabtu 30/11/2024 Demi kebersihan lingkungan Balai Desa Samiron selaku Pemerintahan Desa Sinar Laga, akan adakan…